PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK ORGANIK PADA TANAMAN PADI SAWAH

  • Wasissa Titi Ilhami Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Bogor
Keywords: jenis pupuk organik, dosis pupuk organik, padi sawah

Abstract

Abstrak

PEnelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk organik dengan dosis dan jenis yang berbeda terhadap komponen pertumbuhan dan hasil tanaman padi sawah serta produktivitas padi yang dihasilkan, penelitian dilaksanakan di desa cibungbulang. kegiatan ini berlangsung pada bulan juni hingga desember 2016. penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) sederhana satu faktor dengan kombinasi perlakuan jenis pupuk organik dan dosis pupuk organik yang berbeda.

Published
2020-02-03
How to Cite
Ilhami, W. T. (2020). PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK ORGANIK PADA TANAMAN PADI SAWAH. Jurnal Agroekoteknologi Dan Agribisnis, 1(2), 49-59. https://doi.org/10.51852/jaa.v1i2.163
Section
Articles